PELATIHAN MANAJEMEN PENGELOLAAN ADMINISTRASI MENGGUNAKAN METODE DEMONSTRASI DI WOTSOGO JATIROGO TUBAN

Authors

  • Ahmad Hariyadi IKIP PGRI Bojonegoro
  • Masnuatul Hawa STIE Semarang
  • Sutrimah Sutrimah STIE Semarang
  • Siti Aniqoh Sofwani Unipa Surabaya
  • Endah Yuliani Unipa Surabaya

DOI:

https://doi.org/10.21154/inej.v2i1.3058

Keywords:

Training, Village Apparatus, Youth, Demonstration

Abstract

Pemerintahan Desa merupakan garda terdepan dalam penyelenggaran pemerintahan dan pelayanan publik di Indonesia. Hal itu bisa berjalan dengan baik kalau di dukung dengan SDM perangkat desa dan pemuda karang taruna yang mampu melaksanakan perannya dengan baik. Perangkat desa dan pemuda merupakan SDM di pemerintahan paling bawah yang memiliki andil besar terhadap pembangunan di negeri ini. Peran  mereka dibutuhkan terutama di desa sebagai penggerak pemerintahan desa. Kemampuan manajemen administrasi pemerintahan desa harus dikuasai oleh perangkat desa dan pemuda di suatu desa untuk memberikan pelayanan publik yang maksimal baik dari aspek tata kelola maupun dokumentasi. Tujuan kegiatan ini untuk memberikan pemahaman dan pelatihan terhadap manajemen pengelolaan administrasi Desa Wotsogo Kecamatan Jatirogo Kabupaten Tuban. Metode yang dipakai dalam pelatihan adalah metode Demonstrasi berbasis audio visual. Melalui metode Demonstrasi diharapkan dapat melatih dan memahami manajemen administrasi pemerintahan. Sasaran pelatihan ini adalah perangkat desa dan  unsur  pemerintahan Desa Wotsogo Kecamatan Jatirogo.

Village apparatus is the front guard in the administration of government and public services in Indonesia. It needs to be supported by the human resources of the village, especially youth organization. Village apparatus and youth as the human resources are at the bottom position of the government have many contributions in the development of the country. Their role is needed as the driving force in the village governance. The village apparatus and youth organization must capable in administration manajement to give good services to the public both in terms of administration and documentation. The purpose of this activity is to provide understanding and training on the administrative manajement of Wotsogo Village, Jatirogo District, Tuban Regency. The method used in the training is the audio-visual based demonstration method. Through the Demonstration method, it is hoped that it can train and understand the government administration manajement. The targets of this training are village apparatus and also the element of the Wotsogo Village government in Jatirogo District.

References

Adisasmita, Rahardjo. (2006), Pembangunan Pedesaan dan Perkotaan.Yogyakarta, Graha Ilmu.

Darmuki, A., M. Sholehuddin, Nur Alfin Hidayati, Sutrimah. (2019), “Pelatihan MC dan Protokoler Menggunakan Metode Drill Practice dengan Media Audio Visual pada Pemuda Karang Taruna,” Jurnal Abdimas. 3 (1).

Dessler, Gery. (2017), Manajemen Sumber Daya Manusia, Jakarta: Salemba Empat.

Nurcholis, Hanif. (2011), Pertumbuhan dan Penyelenggaraan Pemerintahan Desa. Jakarta: Erlangga.

Downloads

Published

2021-06-25

Issue

Section

Articles